Excellenz Sport

Deskripsi :
Excellenz Sport adalah lensa yang di desain khusus untuk pengguna yang banyak beraktifitas diluar ruangan. Zona penglihatan jauh di desain lebih luas sehingga nyaman untuk pemakaian aktifitas jauh dalam jangka waktu yang lama.
Keunggulan :
- Aberasi pada daerah tepi lensa minimal, terutama pada area penglihatan jauh sehingga memberikan lapang pandang yang luas pada area penglihatan jauh.
- Perpindahan dari penglihatan jauh ke menengah dan dekat, halus dan lembut sehingga cocok untuk aktifitas yang sangat dinamis.
- Cocok untuk pengguna presbiopia yang banyak beraktifitas outdoor namun tetap memberikan kenyamanan di setiap area penglihatan.

Anti Reflection

Anti Smudge

Scratch Resistance

Anti Dust

Super Water Repellent
